PENGARUH KOMPENSASI, PENGEMBANGAN KARIR DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP LOYALITAS KARYAWAN DI PT DOK & PERKAPALAN KODJA BAHARIKANTOR PUSAT
Penelitian dilakukan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh kompensasi, pengembangan karir dan kepuasan kerja terhadap loyalitas karyawan di PT. Dok & Perkapalan Kodja Bahari (Persero). Dalam penelitian jumlah sampel sebanyak 67 responden dari populasi sebanyak 205 karyawan. Penelitian mengg...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2015-02-27.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Penelitian dilakukan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh kompensasi, pengembangan karir dan kepuasan kerja terhadap loyalitas karyawan di PT. Dok & Perkapalan Kodja Bahari (Persero). Dalam penelitian jumlah sampel sebanyak 67 responden dari populasi sebanyak 205 karyawan. Penelitian menggunakan Path Analisis, Variabel yang diteliti adalah Kompensasi (X1), Pengembangan Karir (X2), dan Kepuasan Kerja (X3) sebagai variabel independen, sedangkan Loyalitas Karyawan merupakan variabel terikat (Y). Hasil penelitian sebagai berikut: a). Kompensasi berpengaruh langsung positif terhadap Kepuasan Kerja sebesar 33,64%. b). Pengembangan Karir berpengaruh langsung positif terhadap Kepuasan Kerja sebesar 5,29%. c). Kompensasi berpengaruh langsung positif terhadap Loyalitas Karyawan sebesar 11,56%. d). Pengembangan Karir berpengaruh langsung positif terhadap Loyalitas Karyawan sebesar 6,25%. e). Kepuasan Kerja berpengaruh langsung positif terhadap Loyalitas Karyawan sebesar 16,81%. Berdasarkan hasil penelitian disimpulkan bahwa variabel Kepuasan Kerja berpengaruh langsung secara dominan terhadap Loyalitas karyawan di PT. Dok & Perkapalan Kodja Bahari |
---|---|
Item Description: | http://repository.upnvj.ac.id/5628/2/AWAL.pdf http://repository.upnvj.ac.id/5628/1/ABSTRAK.pdf http://repository.upnvj.ac.id/5628/3/BAB%20I.pdf http://repository.upnvj.ac.id/5628/6/BAB%20II.pdf http://repository.upnvj.ac.id/5628/4/BAB%20III.pdf http://repository.upnvj.ac.id/5628/7/BAB%20IV.pdf http://repository.upnvj.ac.id/5628/5/BAB%20V.pdf http://repository.upnvj.ac.id/5628/8/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf http://repository.upnvj.ac.id/5628/9/RIWAYAT%20HIDUP.pdf http://repository.upnvj.ac.id/5628/10/LAMPIRAN.pdf |