KESIAPAN MILITER INDONESIA (TNI AL) PADA MODERNISASI ALUTSISTA DALAM MENGHADAPI KONFLIK AMBALAT PERIODE 2005-2009

Suatu negara pada dasarnya harus memiliki pertahanan militer guna melindungi wilayahnya, bentuk pertahanan militer selayaknya harus mengikuti bentuk wilayah geografis negara tersebut, bagi negara kepulauan yang didominasi oleh perairan penempatan kekuatan laut yang kuat dengan didukung kemampuan dal...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Mutiara Insani, - (Author)
Format: Book
Published: 2013-02-11.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupnvj_5660
042 |a dc 
100 1 0 |a Mutiara Insani, -  |e author 
245 0 0 |a KESIAPAN MILITER INDONESIA (TNI AL) PADA MODERNISASI ALUTSISTA DALAM MENGHADAPI KONFLIK AMBALAT PERIODE 2005-2009 
260 |c 2013-02-11. 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/5660/1/Awal.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/5660/2/abstrak.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/5660/5/BAB%20I.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/5660/3/BAB%20II.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/5660/8/BAB%20III.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/5660/4/BAB%20IV.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/5660/6/daftar%20pustaka.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/5660/7/RIWAYAT%20HIDUP.pdf 
520 |a Suatu negara pada dasarnya harus memiliki pertahanan militer guna melindungi wilayahnya, bentuk pertahanan militer selayaknya harus mengikuti bentuk wilayah geografis negara tersebut, bagi negara kepulauan yang didominasi oleh perairan penempatan kekuatan laut yang kuat dengan didukung kemampuan dalam mengoprasikan persenjataan yang modern sangat di perlukan guna melindungi wilayah kedaulatan dari adanya ancaman teritorial yang akan merusak kedaulatan dari negara tersebut. Indonesia memiliki luas wilayah yang begitu besar, terdiri atas 17.499 pulau dengan luas laut mencapai 5,8 juta kilo meter persegi. dengan begitu Indonesia memiliki potensi ancaman konflik yang begitu besar dalam menjaga wilayah kedaulatannya dari adanya ancaman teritorial seperti sengketa perbatasan. Pada tahun 2005-2009 Malaysia melakuakan provokasi dan upaya-upaya dalam merebut blok Ambalat yang merupakan bagian dari wilayah kalimantan timur Indonesia sebagai bagian dari wilayah Malaysia. hal ini timbul setelah Malaysia merebut pulau sipadan dan ligitandari Indonesia dan adanya sengketa blok Ambalat ini kembali mengancam kedaulatan Indonesia, oleh sebab itu Indonesia wajib mempersiapkan militer yang kuat baik dalam kualitas maupun kuantitas demi terjaganya wilayah dan kepentingan nasionalnya. 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
690 |a H Social Sciences (General) 
690 |a JA Political science (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upnvj.ac.id/5660/ 
787 0 |n http://repository.upnvj.ac.id/ 
856 4 1 |u http://repository.upnvj.ac.id/5660/  |z Link Metadata