FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PERILAKU MEROKOK PADA SISWA KELAS VII DAN VIII SMP NEGERI 2 CIGUDEG KABUPATEN BOGOR TAHUN 2018
Jawa Barat merupakan provinsi kedua di Indonesia dilihat dari usia ≥ 10 tahun yang tiap hari merokok dengan angka prevalensi 27,1%. Survei yang dilakukan oleh riskesdas menunjukkan bahwa perokok terbanyak adalah di kota Bogor dengan perokok setiap hari sebesar 32%. Tujuan dari penelitian ini adalah...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2018-07-10.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
MARC
LEADER | 00000 am a22000003u 4500 | ||
---|---|---|---|
001 | repoupnvj_5923 | ||
042 | |a dc | ||
100 | 1 | 0 | |a Nugroho Adi Pratama, - |e author |
245 | 0 | 0 | |a FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PERILAKU MEROKOK PADA SISWA KELAS VII DAN VIII SMP NEGERI 2 CIGUDEG KABUPATEN BOGOR TAHUN 2018 |
260 | |c 2018-07-10. | ||
500 | |a http://repository.upnvj.ac.id/5923/1/AWAL.pdf | ||
500 | |a http://repository.upnvj.ac.id/5923/2/ABSTRAK.pdf | ||
500 | |a http://repository.upnvj.ac.id/5923/3/BAB%20I.pdf | ||
500 | |a http://repository.upnvj.ac.id/5923/6/BAB%20II.pdf | ||
500 | |a http://repository.upnvj.ac.id/5923/5/BAB%20III.pdf | ||
500 | |a http://repository.upnvj.ac.id/5923/8/BAB%20IV.pdf | ||
500 | |a http://repository.upnvj.ac.id/5923/9/BAB%20V.pdf | ||
500 | |a http://repository.upnvj.ac.id/5923/4/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf | ||
500 | |a http://repository.upnvj.ac.id/5923/7/RIWAYAT%20HIDUP.pdf | ||
500 | |a http://repository.upnvj.ac.id/5923/10/LAMPIRAN.pdf | ||
520 | |a Jawa Barat merupakan provinsi kedua di Indonesia dilihat dari usia ≥ 10 tahun yang tiap hari merokok dengan angka prevalensi 27,1%. Survei yang dilakukan oleh riskesdas menunjukkan bahwa perokok terbanyak adalah di kota Bogor dengan perokok setiap hari sebesar 32%. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk melihat faktor apa saja yang berhubungan dengan perilaku merokok siswa-siswi SMP Negeri 2 Cigudeg. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif yang menggunakan desain studi cross sectional. Teknik pengambilan sampel yaitu purposive sampling dengan jumlah sampel 80 orang siswa dan siswi. Data analisis secara Univariat dan Bivariat dengan menggunakan chi square. Hasil penelitian menunjukkan proporsi tindakan merokok siswa laki-laki (84,2%) lebih tinggi dibandingkan dengan siswi perempuan (9,5%), sebesar 44,4% mengatakan alasan pertama kali mencoba rokok karena diajak oleh teman. Ada hubungan antara jenis kelamin (p = 0,000) dan teman yang merokok (p = 0,038) terhadap perilaku merokok responden. Tidak ada hubungan antara pengetahuan, sikap, keterjangkauan, keluarga, pengaruh iklan rokok dan peraturan tentang rokok terhadap perilaku merokok responden. Berdasarkan hasil penelitian disarankan pihak orang tua untuk mengawasi anaknya dalam pergaulan dengan siapa anaknya berteman dan bermain. Pihak sekolah untuk mengoptimalkan peraturan kawasan bebas asap rokok dilingkungan sekolah dengan cara melarang kantin yang berada dilingkungan sekolah untuk tidak menjual rokok kepada siswa-siswi. | ||
546 | |a id | ||
546 | |a id | ||
546 | |a id | ||
546 | |a id | ||
546 | |a id | ||
546 | |a id | ||
546 | |a id | ||
546 | |a id | ||
546 | |a id | ||
546 | |a id | ||
690 | |a RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine | ||
655 | 7 | |a Thesis |2 local | |
655 | 7 | |a NonPeerReviewed |2 local | |
787 | 0 | |n http://repository.upnvj.ac.id/5923/ | |
787 | 0 | |n http://repository.upnvj.ac.id/ | |
856 | 4 | 1 | |u http://repository.upnvj.ac.id/5923/ |z Link Metadata |