ANALISIS UNJUK KERJA BOILER DDHI 10-10 PT. PERTAMINA EP ASSET 3 FIELD BALONGAN

Boiler DDHI 10-10 di PT Pertamina EP ASSET 3 field Balongan berfungsi sebagai penghasil steam untuk memanskan minyak mentah sehingga mengurangi bahkan menghilangkan kandunga air. Sehingga kinerja dari boiler ini sangatlah penting. Dalam kelebihan udara (excess air) yang dihasilkan pada saat proses p...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Rafi Miftah Sokhibi, - (Author)
Format: Book
Published: 2019-07-10.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Boiler DDHI 10-10 di PT Pertamina EP ASSET 3 field Balongan berfungsi sebagai penghasil steam untuk memanskan minyak mentah sehingga mengurangi bahkan menghilangkan kandunga air. Sehingga kinerja dari boiler ini sangatlah penting. Dalam kelebihan udara (excess air) yang dihasilkan pada saat proses pembakaran boiler sebesar 6,5% menghasilkan efisiensi sebesar 71,736%. Dengan mengurangi kelebihan udara (excess air) yang dihasilkan pada proses pembakaran, maka efisiensi boiler akan meningkat. Persentase kelebihan udara (excess air) yang diijinkan untuk boiler dengan bahan bakar gas adalah 5% - 10%.
Item Description:http://repository.upnvj.ac.id/617/2/AWAL.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/617/1/ABSTRAK.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/617/3/BAB%20I.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/617/4/BAB%20II.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/617/5/BAB%20III.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/617/6/BAB%20IV.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/617/7/BAB%20V.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/617/9/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/617/8/RIWAYAT%20HIDUP.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/617/10/LAMPIRAN.pdf