INTERVENSI MILITER RUSIA DALAM TATANAN KEAMANANKAWASAN TIMUR TENGAH. STUDI KASUS: KONFLIK DI SURIAH (PERIODE 2015-2018)

Berakhirnya Perang Dingin telah menyebabkan situasi politik global sukar diprediksi akibat desentralisasi keamanan dari global ke kawasan. Pergeseran ini menjadikan kawasan sebagai arena kontestasi keamanan otonom seperti yang berlangsung di Timur Tengah dalam sejumlah polaritas kekuatan berbasiskan...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Chairul Fajar, - (Author)
Format: Book
Published: 2019-04-05.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Berakhirnya Perang Dingin telah menyebabkan situasi politik global sukar diprediksi akibat desentralisasi keamanan dari global ke kawasan. Pergeseran ini menjadikan kawasan sebagai arena kontestasi keamanan otonom seperti yang berlangsung di Timur Tengah dalam sejumlah polaritas kekuatan berbasiskan interaksi kompleks melibatkan seluruh kekuatan dari global-kawasan-lokal. Meletusnya Arab Spring diikuti dengan kerumitan berbagai agenda di Suriah menstimulasi krisis dan destabilisasi yang mengancam kepentingan nasional Rusia. Intervensi militer menjadi means Rusia guna menanggulangi ancaman tersebut. Diyakini intervensi militer Rusia telah memperoleh sejumlah capaian strategis sekaligus menjadi game changer dalam menentukan tatanan keamanan di Suriah dan konsekuensi strategis di arena perpolitikan Timur Tengah. Dalam analisa penelitian ini penulis menggunakan Teori Regional Security Complex dan Teori Intervensi Militer. Penulis menggunakan metode penelitian kualitatif melalui teknik pengumpulan data primer dan data sekunder melalui wawancara dan studi literatur. Hasil penelitian ini memperlihatkan bahwa intervensi militer Rusia di teater Suriah sebagai bagian dari tatanan keamanan Timur Tengah telah memposisikan Rusia sebagai keyplayer di Suriah dan mengubah sebagian tatanan interaksi Timur Tengah sekaligus menggagalkan blueprint peta keamanan Timur Tengah AS.
Item Description:http://repository.upnvj.ac.id/629/1/AWAL.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/629/2/ABSTRAK.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/629/3/BAB%201.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/629/4/BAB%202.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/629/5/BAB%203.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/629/6/BAB%204.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/629/7/BAB%205.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/629/8/BAB%206.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/629/9/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/629/10/DAFTAR%20RIWAYAT%20HIDUP.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/629/11/LAMPIRAN.pdf