HUBUNGAN KESEJAHTERAAN SPIRITUAL DENGAN KUALITAS HIDUP PASIEN PASCA STROKE DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KOTA DEPOK TAHUN 2019

Stroke adalah salah satu penyebab kematian tertinggi baik di negara maju maupun negara berkembang, stroke dapat menyebabkan kecatatan fisik maupun kognitif yang akan berdampak pada penurunan produktivitas dan kualitas hidup seseorang. Kesejahteraan spiritual adalah keadaan dimana seorang individu ma...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Lifia Nur Sya'bani, - (Author)
Format: Book
Published: 2019-07-10.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupnvj_668
042 |a dc 
100 1 0 |a Lifia Nur Sya'bani, -  |e author 
245 0 0 |a HUBUNGAN KESEJAHTERAAN SPIRITUAL DENGAN KUALITAS HIDUP PASIEN PASCA STROKE DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KOTA DEPOK TAHUN 2019 
260 |c 2019-07-10. 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/668/1/AWAL.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/668/2/ABSTRAK.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/668/3/BAB%20I.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/668/4/BAB%20II.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/668/5/BAB%20III.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/668/6/BAB%20IV.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/668/7/BAB%20V.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/668/8/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/668/9/RIWAYAT%20HIDUP.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/668/10/LAMPIRAN.pdf 
520 |a Stroke adalah salah satu penyebab kematian tertinggi baik di negara maju maupun negara berkembang, stroke dapat menyebabkan kecatatan fisik maupun kognitif yang akan berdampak pada penurunan produktivitas dan kualitas hidup seseorang. Kesejahteraan spiritual adalah keadaan dimana seorang individu mampu menghadapi kehidupan sehari-hari dengan baik yang mengarah pada makna dan tujuan hidup seseorang. Kesejahteraan spiritual memiliki korelasi dengan kualitas hidup, semakin baik tingkat spiritual seseorang maka semakin baik kualitas hidup orang tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan kesejahteraan spiritual dengan kualitas hidup pasien pasca stroke di RSUD Kota Depok tahun 2019. Penelitian ini merupakan penelitian analitik dengan desain cross-sectional. Sampel penelitian ini adalah 57 pasien stroke di poliklinik saraf RSUD Kota depok yang diambil dengan teknik purposive sampling. Penelitian ini dianalisis dengan uji Chi Square. Hasil uji menunjukkan bahwa terdapat hubungan antara kesejahteraan spiritual dengan kualitas hidup pasien pasca stroke (p=0.000). Kesimpulan dari penelitian ini adalah kesejahteraan spiritual berhubungan dengan kualitas hidup pasien pasca stroke. 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
690 |a RX Homeopathy 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upnvj.ac.id/668/ 
787 0 |n http://repository.upnvj.ac.id/ 
856 4 1 |u http://repository.upnvj.ac.id/668/  |z Link Metadata