PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK KULIT BUAH JERUK NIPIS (CITRUS AURANTIFOLIA) TERHADAP MORFOLOGI SPERMATOZOA TIKUS WISTAR (RATTUS NORVEGICUS) YANG DIBERI PAPARAN ROKOK

Rokok dapat meningkatkan Reactive Oxygen Species (ROS) dan menyebabkan peningkatan stres oksidatif, sehingga dapat merusak spermatozoa. Kulit buah jeruk nipis diketahui memiliki efek antioksidan. Penelitian bertujuan untuk mengetahui efektivitas ekstrak kulit buah jeruk nipis terhadap persentase mor...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Seftian Aditiya Nugraha, - (Author)
Format: Book
Published: 2019-06-25.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupnvj_682
042 |a dc 
100 1 0 |a Seftian Aditiya Nugraha, -  |e author 
245 0 0 |a PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK KULIT BUAH JERUK NIPIS (CITRUS AURANTIFOLIA) TERHADAP MORFOLOGI SPERMATOZOA TIKUS WISTAR (RATTUS NORVEGICUS) YANG DIBERI PAPARAN ROKOK 
260 |c 2019-06-25. 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/682/1/AWAL.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/682/2/ABSTRAK.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/682/3/BAB%20I.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/682/4/BAB%20II.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/682/5/BAB%20III.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/682/6/BAB%20IV.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/682/7/BAB%20V.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/682/8/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/682/9/RIWAYAT%20HIDUP.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/682/10/LAMPIRAN.pdf 
520 |a Rokok dapat meningkatkan Reactive Oxygen Species (ROS) dan menyebabkan peningkatan stres oksidatif, sehingga dapat merusak spermatozoa. Kulit buah jeruk nipis diketahui memiliki efek antioksidan. Penelitian bertujuan untuk mengetahui efektivitas ekstrak kulit buah jeruk nipis terhadap persentase morfologi spermatozoa yang abnormal tikus Wistar yang diberikan paparan rokok. Metode penelitian menggunakan true experimental post control group. Hewan uji yang digunakan adalah 30 ekor tikus Wistar jantan berusia 8 - 12 minggu, berat badan 150 - 200 gram, yang dibagi menjadi 5 kelompok dengan pemberian perlakuan selama 52 hari. Kelompok I: kontrol negatif; Kelompok II: kontrol positif diberikan paparan rokok 2 batang; Kelompok III: diberi paparan rokok 2 batang dan ekstrak kulit buah jeruk nipis dengan dosis 1,26 mg/100grBB/hari; Kelompok IV: diberi paparan rokok 2 batang dan ekstrak kulit buah jeruk nipis dengan dosis 2,52mg/100grBB/hari; Kelompok V: diberi paparan rokok 2 batang dan ekstrak kulit buah jeruk nipis 5,04 mg/100grBB/hari. Hasil dinilai setelah masa perlakuan dengan cara menghitung jumlah morfologi spermatozoa yang abnormal dalam 100 spermatozoa. Uji statistik menggunakan ANOVA dan Post Hoc LSD. Hasil menunjukkan semua kelompok yang diberi ekstrak kulit buah jeruk nipis memiliki signifikasi yang bermakna terhadap kontrol positif sebesar (p=0.000). Sementara, kelompok kelompok 5 rerata persentase morfologi abnormal terkecil yaitu 25%. 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
690 |a QL Zoology 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upnvj.ac.id/682/ 
787 0 |n http://repository.upnvj.ac.id/ 
856 4 1 |u http://repository.upnvj.ac.id/682/  |z Link Metadata