HUBUNGAN ASUPAN ZAT GIZI MAKRO DAN SOSIALEKONOMI DENGAN STATUS GIZI IBU HAMIL DI UPTPUSKESMAS SUKMAJAYA TAHUN 2017

Kekurangan energi kronis yang dialami ibu hamil dapat berpengaruh pada berat bayi yang dilahirkan dan dapat meningkatkan resiko kematian pada bayi dan ibu. Prevalensi risiko KEK wanita hamil dari data RISKESDAS 2013 berdasarkan LILA sebanyak 24,2%. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui asupan...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Puput Puspa Madika, - (Author)
Format: Book
Published: 2017-06-16.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupnvj_694
042 |a dc 
100 1 0 |a Puput Puspa Madika, -  |e author 
245 0 0 |a HUBUNGAN ASUPAN ZAT GIZI MAKRO DAN SOSIALEKONOMI DENGAN STATUS GIZI IBU HAMIL DI UPTPUSKESMAS SUKMAJAYA TAHUN 2017 
260 |c 2017-06-16. 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/694/2/AWAL.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/694/1/abstrak.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/694/8/BAB%20I.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/694/10/BAB%20II.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/694/3/BAB%20III.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/694/6/BAB%20IV.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/694/7/BAB%20V.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/694/4/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/694/5/RIWAYAT%20HIDUP.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/694/9/LAMPIRAN.pdf 
520 |a Kekurangan energi kronis yang dialami ibu hamil dapat berpengaruh pada berat bayi yang dilahirkan dan dapat meningkatkan resiko kematian pada bayi dan ibu. Prevalensi risiko KEK wanita hamil dari data RISKESDAS 2013 berdasarkan LILA sebanyak 24,2%. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui asupan zat gizi makro dan sosial ekonomi dengan status gizi ibu hamil di UPT Puskesmas Sukmajaya Depok. Penelitian ini menggunakan desain crossectional yang dilakukan dibulan april- juni 2017. Teknik sampel menggunakan total teknik sampling yang berjumlah 62 orang. Pengumpulan data menggunakan kuesioner dan lembar food recall 2x24 jam. Hasil penelitian menunjukkan 27,4% ibu hamil memiliki status gizi kurang (KEK). Hasil bivariat menggunakan uji Chi Square terdapat variabel yang berhubungan dengan status gizi ibu hamil yaitu asupan energi ( P value 0,000), asupan karbohidrat (P Value 0,000), dan asupan protein (P Value 0,011). Hasil analisis menunjukkan adanya hubungan bermakna antara asupan energi, asupan karbohidrat dan asupan protein terhadap kejadian KEK pada ibu hamil. 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
690 |a R Medicine (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upnvj.ac.id/694/ 
787 0 |n http://repository.upnvj.ac.id 
856 4 1 |u http://repository.upnvj.ac.id/694/  |z Link Metadata