PENGARUH PEMBERIAN EDUKASI GIZI TERHADAPCITRA TUBUH, PENGETAHUAN GIZI DAN PERILAKUMAKAN SISWI SMA NEGERI 54 JAKARTA TAHUN 2017
Pendidikan gizi pendekatan edukatif untuk menghasilkan perilaku individu atau masyarakat yang diperlukan dalam peningkatan atau dalam mempertahankan gizi tetap baik. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui ada atau tidaknya pengaruh terhadap citra tubuh, pengetahuan gizi dan perilaku maka...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2017-07-07.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Pendidikan gizi pendekatan edukatif untuk menghasilkan perilaku individu atau masyarakat yang diperlukan dalam peningkatan atau dalam mempertahankan gizi tetap baik. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui ada atau tidaknya pengaruh terhadap citra tubuh, pengetahuan gizi dan perilaku makan pada siswi SMAN 54 Jakarta. Subjek penelitian ini adalah 60 siswi kelas 10. Penelitian Quasi Experiment atau eksperimen semu dengan design one group pretest-posttest teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive sampling. Data penelitian dikumpulkan dengan kuesioner Body Shape Questionnaire, pengetahuan gizi dan Eating Attitude Scale. Analisis yang dilakukan dengan menggunakan rumus Paired Sample T-Test menemukan bahwa adanya pengaruh yang signifikan antara edukasi gizi dengan citra tubuh (p value = 0.000), pengetahuan gizi (p value = 0.000) dan perilaku makan (p value = 0.000). |
---|---|
Item Description: | http://repository.upnvj.ac.id/853/1/1310714047%20AWAL.pdf http://repository.upnvj.ac.id/853/2/1310714047%20ABSTRACT.pdf http://repository.upnvj.ac.id/853/3/1310714047%20BAB%20I.pdf http://repository.upnvj.ac.id/853/4/1310714047%20BAB%20II.pdf http://repository.upnvj.ac.id/853/5/1310714047%20BAB%20III.pdf http://repository.upnvj.ac.id/853/6/1310714047%20BAB%20IV.pdf http://repository.upnvj.ac.id/853/7/1310714047%20BAB%20V.pdf http://repository.upnvj.ac.id/853/8/1310714047%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf http://repository.upnvj.ac.id/853/9/1310714047%20RIWAYAT%20HIDUP.pdf http://repository.upnvj.ac.id/853/10/1310714047%20LAMPIRAN.pdf |