Efektivitas Penggunaan Porogapit Card dalam Pemahaman Penyelesaian Soal Pembagian dan Motivasi Belajar Siswa di Tingkat Sekolah Dasar

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui efektivitas penggunaan Porogapit Card untuk meningkatkan motivasi dan pemahaman siswa dalam menyelesaikan soal pembagian selama proses pembelajaran. Metode yang digunakan adalah Penelitian dan Pengembangan (R&D), terbatas hingga tahap implementa...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Rio Febrianto Arifendi (Author), Nathasa Pramudita Irianti (Author)
Format: Book
Published: UMSurabaya Publishing, 2020-07-01T00:00:00Z.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online.
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

Internet

Connect to this object online.

3rd Floor Main Library

Holdings details from 3rd Floor Main Library
Call Number: A1234.567
Copy 1 Available